PENTINGNYA IBADAH BAGI KELUARGA KRISTEN JEMAAT GKI BETHEL INANWATAN KLASIS KABUPATEN SORONG SELATAN

Adolfina Putnarubun, Yemima Erodias Wanma

Abstract


Pengaruh lingkungan sekitar sangat terasa turut mempengaruhi pertumbuhan iman setiap orang, terkhusus anak-anak yang masih ada dalam masa pertumbuhan iman. Persekutuan Ibadah Wadah-wadah maupun Ibadah Minggu merupakan sebuah bentuk pertemuan rohani yang didalamnya setiap orang atau keluarga Kristen dapat dibentuk menjadi serupa dengan Yesus Kristus. Hasil observasi awal penulis menemukan bahwa ada sebagian warga jemaat yang belum menyadari seberapa pentingnya membangun mesbah dalam keluarga dan juga keterlibatan dalam ibadah-ibadah. Terhadap persoalan ini, maka penulis melakukan penelitian dengan tujuan untuk mengetahui, mengkaji, menganalisis dan mendeskripsikan Pentingnya Ibadah bagi Kehidupan Keluarga Kristen di Jemaat GKI Bethel Inanwatan Klasis Imekko. Dengan motode penelitian kualitatif deskriptif dan hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya motivasi yang berbeda dari jemaat dalam beribadah. hasil analisis masalah menunjukkan bahwa adanya sebagian jemaat yang memahami benar tentang arti ibadah dan menghadiri setiap kebaktian dengan motivasi yang benar, namun ada pula ditemukan jemaat yang sekalipun memahami arti pentingnya beribadah akan tetapi oleh kekecewaan terhadap sikap dan pola pelayanan dari perangkat pelayan, sehingga mereka memutuskan untuk menghindari diri dari pertemuan-pertemuan ibadah.

 


Keywords


Ibadah, Keluarga, Pelayanan.

Full Text:

PDF

References


Abineno J.L.Ch : Gereja dan Ibadah. (Jakarta, BPK Gunung Mulia, 1986).

Ahmad Abu dan Narbuka Chalid : Metodologi Penelitian, (Bandung: Remaja

Redaskarya, 2001).

Brownlee Malcolm : Tugas Manusia dalam Dunia Milik Tuhan : Dasar Theologis Bagi Pekerjaan Orang Kristen dalam Masyarakat, (Jakarta. BPK Gunung Mulia, 2004).

Crombach A : Worship in old Teestment, dalam The Interpreter’s Dictionary of the

Bible Editor by G..A. Buttrick, R-2. (Nashville, Abingdon Press, 1982) Cully, Iris V : Dinamika Pendidikan Kristen.(Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2011). Enns Paul : The Moody Handbook Of Theology. (Malang : Literatur SAAT 2006).

Gunarsa, Singgih D. dan Yulia Singgih D. Gunarsa : Psikologi Untuk Keluarga.

(Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2012).

Homrighausen, E. G. dan I. H. Enklaar : Pendidikan Agama Kristen. (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1985).

Keeley Robert J : Menjadikan anak-anak kita bertumbuh menjadi iman ( fouding member cba Indonesia, 2009).

Kelling G.F.H : “Rond vasten en festen “ dal;am : Ebenhaizer I Nuban Timo. Meng- Hari-Ini-Kan Injil di Bumi Pancasila: Eklesiologi dengan cita-rasa Indonesia. (Salatiga. Fakultas Teologi UKSW, 2009).

Khui, Chang Fa : Garam dan Terang Bagi Keluarga. (Indonesia: Pionir Jaya, 2009). King Philip J : Life In Biblikal Israel. (Jakarta. BPK Gnung Mulia, 2012).

Kristianto, Paulus Lilik : Prinsip-Prinsip Pendidikan Agama Kristen.

( Yogyakarta: ANDI, 2006).

Lase, Sudirman : Pendidikan Agama Kristen Kepada Orang Dewasa. (Medan: Mitra,

.

Manurung, Brenggan : Menjadi Ayah Yang Efektif. (Bandung: Pionir Jaya, 2003). Mika, Mika, dan Petronella Tuhumury : "Implementasi Strategi Pembinaan Menuju

Pertumbuhan Rohani Pemuda Gkii Jemaat Sidu’ung Muara Berau" Jurnal

Jaffray [Online], Volume 11 Nomor 2 (2 Oktober 2013).

Mutak, Alfius Areng : “Disiplin Rohani Sebagai Praktek Ibadah Pribadi.” Jurnal

Theologi Aletheia 18, No.10 (Maret 2016)

Nadeak, Wilson : Keluarga Lembaga Bahagia. (Bandung: Kalam Hidup, 2008). Nasution S. : Metode Penelitian Naturalistik Kualitatif, (Bandung: Tarsito, 1996)

Nawawi H. Hadari : Metode Penelitian Bidang Sosial, (Jakarta: Gadja Mada

Univ.Press, 1983).

P., Harianto G : Pendidikan Agama Kristen dalam Alkitab dan Dunia Pendidikan

Masa Kini. Yogyakarta: ANDI, 2012).

Riemer G : Cermin Injil : Ilmu Liturgi. Jakarta. Yayasan Komunikasi Bina

Kasih/OMF, 2002).

Sijabat, Samuel : Strategi Pendidikan Kristen, (Yogyakarta: ANDI, 1994)

Thompson, L. Marjorie : Keluarga Sebagai Pusat Pembentukan. (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2011).

Tong, Stephen : Keluarga Bahagia. (Surabaya: Momentum, 2006).

Turansky, Scott dan Joanne Miller : Menjadi Orang Tua Kristen. ( Jakarta: Nafiri

Gabriel, 2013).

White James F : Pengantar Ibadah Kristen. (Jakarta. BPK Gunung Mulia, 2012). Wijanto, Jarot : Mezbah Keluarga. (Jakarta: Suara Pemulihan, 2012).

Wiseman D.J and J. I. Parker : New Bible Dictionary, (Leicester: Inter-Varsity Press,

.




DOI: https://doi.org/10.34124/jmace.v1i1.9

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.